BNPB melaporkan terdapat lima korban meninggal dunia imbas bencana banjir dan tanah longsor di Manado. 400 rumah terendam air sungai meluap.