PIKIRAN RAKYAT - Ketuga Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 sekaligus Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil telah menjalani penyuntikan vaksin Covid-19 yang pertama.
Ridwan menjalani penyuntikan vaksin Covid-19 di Puskesmas Garuda, Kota Bandung Jumat 28 Agustus 2020.
Petugas menyuntikan vaksin pada lengan kirinya.
Baca Juga: Dengar Istrinya Positif Covid-19, Pamdal Balaikota Cirebon Pingsan, yang Kontak Erat Diminta Isolasi
Cek Youtube Pikiran Rakyat
Hal ini diungkapkan Ridwan Kamil pada akun Instagram pribadinya @ridwankamil yang diunggah pada Jumat 28 Agustus 2020.
"Tubuh saya sekarang secara resmi mengandung virus Covid-19 yang sudah dilemahkan atau dimatikan," ungkapnya.
Ia juga menjelaskan apa yang ia rasa setelah disuntikan vaksin Covid-19 pada tubuhnya.
Komentar