Aurel Hermansyah Akhirnya Jadi Ibu, Ashanty Beberkan Perannya dalam Proses Persalinan Baby A

- 27 Januari 2022, 14:40 WIB
Aurel Hermansyah persiapkan proses persalinan sebelum resmi jaid ibu, Ashanty ungkap perannya untuk kelahiran sang cucu.
Aurel Hermansyah persiapkan proses persalinan sebelum resmi jaid ibu, Ashanty ungkap perannya untuk kelahiran sang cucu. /Kolase foto Instagram @ashanty_ash dan tangkap layar YouTube AH

PIKIRAN RAKYAT - Mimpi Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar menjadi seorang orang tua akhirnya terwujud.

Memasuki trimester akhir kehamilan Aurel Hermansyah, istri Atta Halilintar ini tampak sudah tak sabar menjadi ibu.

Persiapan demi persiapan sudah dimatangkan oleh Aurel Hermansyah maupun Atta Halilintar.

Namun rupanya, tak cuma Aurel dan Atta yang sibuk mempersiapkan persalinan.

Baca Juga: Jerit Aurel Hermansyah Buat Bulu Kuduk Berdiri, Atta Halilintar: Dia Sudah Jadi Ibu Beneran

Keluarga Aurel Hermansyah ternyata juga sudah mempersiapkan segala kebutuhan persalinan nanti.

Sebut saja si calon nenek, Ashanty yang sudah siap mendampingi Aurel Hermansyah selama melakukan persalinan.

Ashanty dan keluarga bahkan mengaku bakal ikut menginap di rumah sakit.

Baca Juga: Dorce Gamalama Panen Caci Maki terkait Keinginannya, Denny Sumargo: Bukan Dihujat, Dia Perlu Perhatian

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Youtube Hitz Infotaiment

Tags

Artikel Pilihan

Artikel Terkait

Terkini

Terpopuler

Pikiran Rakyat Media Network

x