PIKIRAN RAKYAT - Layanan SIM Keliling Polrestabes Bandung kembali beroperasi.
Pada Kamis, 5 November 2020 Layanan SIM Keliling di Kota Bandung akan beroperasi di dua lokasi.
SIM Keliling online I akan berlokasi di Pasar Modern Batununggal, Jalan Batununggal Blok RG no 3 Kota Bandung.
Baca Juga: Lokasi SIM Keliling Polrestabes Bandung Hari ini, Rabu 4 November 2020
Sedangkan SIM Keliling II berlokasi di Borma Cipadung, Jl A.H Nasution Kota Bandung.
Pendaftaran untuk perpanjangan SIM sudah dibuka mulai pukul 08.00 sampai 10.00 WIB.
Pemohon dimohon untuk datang lebih awal karena layanan SIM Keliling Polrestabes Bandung memiliki ketersediaan formulir yang terbatas.
Baca Juga: Pangdam III/Siliwangi Pecat Perwira TNI AD di Cimahi, Mayjen Nugroho: Efek Jera, Tak Ada Kata Maaf!
Untuk persyaratan perpanjangan di SIM keliling online sebagai berikut:
1. SIM yang masih berlaku tidak melebihi dari masa berlakunya.
Artikel Pilihan